Friday, June 12, 2009

The Jungle Bogor and my Graduate (:





Pernah ada rasa cinta antara kita kini tinggal kenangan
Ingin kulupakan semua tentang dirimu
Namun tak lagi yang seperti dirimu oh bintangku
Jauh kau pergi meninggalkan diriku
Disini aku merindukan dirimu
Kini kucoba mencari penggantimu
Namun tak lagi yang seperti dirimu oh kekasih .



Tinggal Kenangan .
Yeah , sama kayak situasi kami (angkatan – 31 ) saat ini .
Hari ini aku perpisahan di The Jungle Bogor .


Perpisahan yang aku pikir itu akan sangat membosankan .
Tapi ternyata gak seperti yang aku bayangkan .
Dan kayak pacar aku bilang
–ini kan hari kamu , seneng-seneng atuh ay , hari ini gak akan ada lagi , nikmatin sayang-
Jadi aku berusaha buat have fun disana .


Aku main sama Sari , Tommy , Ega , Damiana , Rosa .
Semua wahana disana udah kita cobain .
Perosotan (namanya bener gak sih ?) , ember tumpah , kolam arus .
Dulu aku gak berani naik perosotan yang tingginya tinggi banget , tapi entah kenapa kalo sama teman rasa takut itu menguap begitu aja .
Cape sih , tapi seruu . (:


One thing yang bikin aku sebel atau tepatnya ngiri itu .
Banyak yang pacaran disana . ):



Okay , I’ll share the photos , enjoy (:


* perosotan yang seruu .






* bu Cecilia lagi nyanyi lagu Tinggal Kenangan




* band-band sekolah yang ternyata keren







No comments: